KISI-KISI PENULISAN SOAL
Jenis Sekolah
|
: SMP FOGOPSI
|
Mata Pelajaran
|
: Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
|
Kurikulum
|
: K - 13
|
Alokasi Waktu
|
: 120 menit
|
Jumlah Soal
|
: 45
|
Bentuk Soal
|
: Pilihan Ganda dan Uraian
|
Tahun Ajaran
|
: 2016/2017
|
No
|
Kompetensi pada Bluprint
|
Kompetensi Dasar
|
Kls/ Smt
|
Materi
|
IndikatorSoal
|
Level
Kognitif
|
No. Soal
|
Bentuk Soal
|
1.
|
ASPEK KERUANGAN DAN KONEKTIVITAS ANTAR RUANG DAN WAKTU
Ø PengetahuandanPemahaman
Pesertadidikmampumemahamidanmenguasaiaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalamaspek
regional: letak Indonesia, geologis, pengelolaansumberdayaalam,
kondisigeografisdenganaktivitasmanusia,bentukmukabumi, sumberdayaalam, peta,
iklim, asiatenggara, Negara maju/berkembang.
|
3.1 Memahamiaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalamlingkup
regional sertaperubahandankeberlanjutankehidupanmanusia (ekonomi, sosial,
budaya, pendidikan, danpolitik).
|
VII/1
|
Letak Geografis
|
Disajikangambar letak
Indonesia,pesertadidikdapatmenunjukkan akibat letak geografis Indonesiadenganbenar
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
1
|
PG
|
Letak Astronomis
|
Disajikan petapenggolongan flora dan fauna Indonesia menurut Alfred
Russel Wallacea dan Max Wilhelm Carl
Weber, pesertadidik dapat menentukan
fauna yang ada di wilayah tersebut (A, B, C) dengan benar
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
2
|
PG
|
||||
BentukMukaBumidanAktivitasPenduduk
Indonesia
|
Disajikan ilustrasi tentang keadaan suatu wilayah, pesertadidik dapat menyimpulkan bentuk relief muka
bumiwilayah tersebut denganbenar
|
Penalaran
|
3
|
PG
|
||||
3.1 Memahamiaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalamlingkupnasionalsertaperubahandankeberlanjutankehidupanmanusia
(ekonomi, sosial, budaya, pendidikandanpolitik).
|
VIII/1
|
Keunggulan Geostrategis
di Indonesia
|
Pesertadidik
dapat menjelaskan denganbenarpengaruh letak geostrategis bagi aktivitas penduduk Indonesia
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
4
|
PG
|
||
2.
3.
|
Ø Aplikasi
Pesertadidikmampumenentukanpenyelesaianaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalamaspeknasional:
letak Indonesia, pengelolaansumberdayaalam,
kondisigeografisdenganaktivitasmanusia,bentukmukabumi, sumberdayaalam, peta,
iklim, asiatenggara, negaramaju/berkembang.
Ø Penalaran
Pesertadidikmampumenganalisistentangaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalamaspek
Nusantara: letak Indonesia, pengelolaansumberdayaalam,
kondisigeografisdenganaktivitasmanusia,bentukmukabumi, sumberdayaalam, peta,
iklim, asiatenggara, negaramaju/berkembang.
|
3.1 Memahamiaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalamlingkupnasionalsertaperubahandankeberlanjutankehidupanmanusia
(ekonomi, sosial, budaya, pendidikandanpolitik).
|
VIII/1
|
Komposisi penduduk
|
Disajikan gambar piramida penduduk, peserta didik dapat menginterpretasikan
gambar piramida dengan keadaan penduduk di lapangan dengan tepat
|
Aplikasi
|
5
|
PG
|
Dari
Pusat
|
6
|
PG
|
||||||
VIII/2
|
Peran SDA dalam
Kehidupan Manusia
|
Peserta didik
dapat memprediksi dengan tepat pemanfaatan sumber daya alam disekitarnya.
|
Aplikasi
|
7
|
PG
|
|||
Dari Pusat
|
8
|
PG
|
||||||
Potensi sumber
daya hutan
|
Disajikan
wacana tentang hutan, peserta didik dapat mengidentifikasi fungsi hutan
dengan benar
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
9
|
PG
|
||||
3.1 Menerapkan aspek
keruangan dan konektivitas antarruang dan waktu dalam mewujudkan kesatuan
wilayah Nusantara yang mencakup perubahan dan keberlanjutan kehidupan manusia
(ekonomi, sosial, budaya, pendidikan dan politik)
|
IX/1
|
Tenaga Kerja Indonesia
|
||||||
Karakteristik
negara maju
|
Disajikan tabel karakteristik suatu negara, peserta didik dapat
menentukan karakteristik negara maju dan berkembang dengan benar.
|
Aplikasi
|
10
|
PG
|
||||
Persebaran
negara maju dan negara berkembang
|
Disajikan peta benua
Eropa, peserta didik dapat
menunjukkan persebaran negara maju dan berkembang dengan tepat.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
11
|
PG
|
||||
Dari Pusat
|
34
|
PG
|
||||||
Contoh negara maju
|
Peserta didik
dapat menganalisis dengan benar alasan Jepang dapat menjadi salah satu negara maju di
dunia.
|
Penalaran
|
42
|
Uraian
|
||||
4.
|
KELEMBAGAAN SOSIAL DAN DINAMIKA INTERAKSI MANUSIA
Ø
PengetahuandanPemahaman
Pesertadidikmampumemahamidanmenguasai:
- penduduk
- proses sosial
- bentuk-bentukinteraksi sosial
- perubahan sosial
- penyimpangan sosial
- keragamansosialdanbudaya
- lingkunganhidupdanpembangunanberkelanjutan
-
fungsidanperanlembagasosial
|
3.3 Memahamijenis-jeniskelembagaansosial,
budaya, ekonomidanpolitikdalammasyarakat
|
VII/1
|
Komposisi
penduduk berdasarkan wilayah geografis desa dan kota
|
Disajikan tabel tentang masyarakat desa dan kota, peserta
didik dapat menjelaskan aspek masyarakat desa dan kota dengan benar.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
12
|
PG
|
Jenis lembaga
sosial
|
Disajikan
gambar contoh lembaga sosial, peserta didik dapat menunjukkan nama jenis
lembaga sosial yang dicontohkan pada gambar tersebut dengan tepat.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
13
|
PG
|
||||
3.3 Mendeskripsikanfungsidanperankelembagaansosial,
budaya, ekonomidanpolitikdalammasyarakat
|
VIII/1
|
PersebarandanMigrasiPenduduk
|
Peserta didik
dapat mengidentifikasi 5 (lima) faktor penyebab
penduduk desa melaksanakan
urbanisasi dengan benar.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
43
|
Uraian
|
||
3.1 Menerapkanaspekkeruangandankonektivitasantarruangdanwaktudalammewujudkankesatuanwilayah
Nusantara yang mencakupperubahandankeberlanjutankehidupanmanusia (ekonomi,
sosial,budaya, pendidikandanpolitik)
|
VIII/2
|
Fungsi dan perankelembagaan
|
Dari pusat
|
16
|
PG
|
|||
5.
6.
|
Ø Aplikasi
Pesertadidikmampumenentukanpenyelesaianpermasalahan:
- penduduk
- proses sosial
- bentuk-bentukinteraksisosial
- perubahan sosial
- penyimpangan sosial
- lingkunganhidupdanpembangunanberkelanjutan
Ø Penalaran
Pesertadidikmampumenganalisistentang:
- penduduk
- proses sosial
- bentuk-bentuk interaksi sosial
- perubahansosial
- penyimpangansosial
- lingkunganhidupdanpembangunanberkelanjutan
|
3.3 Membandingkanmanfaatkelembagaansosial, budaya, ekonomidanpolitikdalammasyarakatbagikehidupanberbangsadanbernegara
|
IX/1
|
Menghitung
jumlah dan kepadatan penduduk
|
Disajikan tabel
luas wilayah dan kepadatan penduduk 4 (empat) provinsi di Indonesia, peserta
didik dapat menghitung provinsi yang mempunyai jumlah penduduk terbesar
dengan tepat.
|
Aplikasi
|
18
|
PG
|
3.4 Membandingkanlandasandaridinamikainteraksimanusiadenganlingkunganalam,
sosial, budaya, danekonomi.
|
IX/2
|
Faktorpendorongterjadinyaperubahansosialbudaya
|
Disajikan kisah
motivasi, peserta didik
dapat menganalisis faktor
yang mendorongterjadinyaperubahansosialbudaya seperti yang
ada pada wacana secara benar.
|
Penalaran
|
25
|
PG
|
||
Penyimpangan sosial
|
||||||||
3.4 Membandingkanlandasandaridinamikainteraksimanusiadenganlingkunganalam,
sosial, budaya, danekonomi.
|
IX/2
|
Proses pewarisan budaya
|
Disajikan cerita tentang kegiatan seseorang dalam proses pewarisan
budaya, peserta didik dapat menentukan agen pewarisan budaya yang berperan
dengan benar.
|
Aplikasi
|
31
|
PG
|
||
7.
|
PERKEMBANGAN
MASYARAKAT KEBUDAYAAN DAN PEMERINTAHAN SEJAK PRA-AKSARA SAMPAI DENGAN
MEMPERTAHANKAN NKRI
Ø Pengetahuan dan Pemahaman
Pesertadidikmampumemahamikehidupansosial,
ekonomi, budayamasyarakatpra-aksara, masa Hindu-Budha, masa Islam
sertapeninggalannya, masakolonialisme, masapergerakandanpembangunannasional,
persiapanproklamasi, kehidupansosial, ekonomi, politik, budayasetelahproklamasikemerdekaan
|
3.2
Memahamiperubahanmasyarakat Indonesia padamasapraaksara,
masahinduBuddhadanmasa Islam dalamgeografis, ekonomi, budaya, pendidikan,
danpolitik.
|
VII/1
|
Hasil kebudayaan pada masa pra-aksara
|
Disajikan ilustrasi tentang kehidupan pada masa pra-aksara, peserta didik
dapat menunjukkan hasil kebudayaan
pada masa tersebut (masa berburu, masa bercocok tanam, masa perundagian)
dengan benar.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
20
|
PG
|
Sebab masuknya kebudayaan Hindu-Buddha ke Indonesia
|
Peserta didik dapat menjelaskan dengan benar alasanagama Hindu dan Buddha dapatmasuk dari India ke Indonesia.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
21
|
PG
|
||||
3.2 Mendeskripsikan perubahan
masyarakat Indonesia masa penjajahan dan tumbuhnya semangat kebangsaan serta perubahan
dalam aspek geografis, ekonomi, budaya, pendidikan dan politik.
|
VIII/1
|
Pengaruh Kebijakan
Pemerintah Kolonial terhadap bangsa Indonesia
|
Peserta didik dapat
menyimpulkan pelaksanaan sistem tanam paksa yang diterapkan oleh Van den
Bosch dengan benar.
|
Penalaran
|
22
|
PG
|
||
Dari Pusat
|
14
|
PG
|
||||||
Dari Pusat
|
15
|
PG
|
||||||
Dari Pusat
|
19
|
PG
|
||||||
3.3 Mendeskripsikanfungsidanperankelembagaansosial,
budaya, ekonomidanpolitikdalammasyarakat
|
VIII/I
|
Organisasi Pergerakan
Nasional di Indonesia
|
Disajikan gambar
tokoh perjuangan dan cerita tentang organisasi yang didirikan, peserta didik
dapat menyebutkan nama organisasi yang didirikan oleh tokoh tersebut dengan
tepat.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
23
|
PG
|
||
8.
9.
|
Ø Aplikasi
Pesertadidikmampumengaplikasikanpengetahuandanpemahamantentangkehidupansosial,
ekonomi, budaya, politikmasapra-aksara, Hindu-Budha, Islam, kolonialisme,
liberalisme, masapergerakandanpembangunannasional, persiapanproklamasi,
kehidupansosial, ekonomi, politik, budayasetelahproklamasikemerdekaan
Ø Penalaran
Pesertadidikmampumenggunakannalardalammengkajikonsep-konsepkehidupansosial,
ekonomi, budaya, danpolitikmasapra-aksara, masa Hindu-Budha, Islam,
kolonialisme, liberalisme,masapergerakandanpembangunannasional,
persiapanproklamasi, kehidupansosial, ekonomi, politik,
budayasetelahproklamasikemerdekaan
|
3.3 Mendeskripsikanfungsidanperankelembagaansosial,
budaya, ekonomidanpolitikdalammasyarakat
|
VIII/2
|
Proklamasi
Indonesia
|
Disajikan tabel
tentang nama tokoh yang terlibat dalam peristiwa proklamasi kemerdekaan,
peserta didik dapat menentukan kolom yang berisi nama tokoh perumusteksproklamasi dengan tepat.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
26
|
PG
|
3.3 Membandingkan
manfaat kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat bagi
kehidupan berbangsa dan bernegara
|
IX/1
|
Perkembangan
politik pada masa Reformasi
|
Disajikan gambar peristiwa yang terjadi akibat perkembangan politik,
peserta didik dapat menganalisa peristiwa politik yang terjadi secara benar.
|
Penalaran
|
27
|
PG
|
||
Perkembangan
Ekonomi pada masa demokrasi liberal
|
Disajikan salah satu cara yang
ditempuhpemerintahdalammengatasimasalahperekonomianpadamasademokrasi liberal, peserta didikdapat menentukan nama kebijakan
yang diambil tersebut dengan tepat.
|
Pengetahuan dan Pemahaman
|
28
|
PG
|
||||
Perkembangan
Budaya pada masa Reformasi
|
Disajikan tabel berisi 6 (enam) contoh warisan budaya Indonesia, peserta
didik dapat menentukan 3 (tiga) warisanbudaya Indonesia yang
telahdiakuioleh PBB melalui UNESCO
dengan tepat.
|
Aplikasi
|
29
|
PG
|
||||
3.2 Menelaah perubahan
masyarakat Indonesia dari masa pergerakan kemerdekaan sampai dengan awal
reformasi dalam aspek geografis, ekonomi, budaya, pendidikan, dan politik dalam
wawasan kebangsaan.
|
IX/2
|
Kehidupan
Politik setelah kemerdekaan
|
Peserta didik
dapat memprediksi dengan tepat penyebab terjadinya perlawanan fisik dalam
upaya mempertahankan kemerdekaan.
|
Aplikasi
|
30
|
PG
|
||
Dari Pusat
|
41
|
Uraian
|
||||||
3.4 Membandingkan
landasan dari dinamika interaksi manusia dengan lingkungan alam, sosial,
budaya, dan ekonomi.
|
IX/2
|
Modernisasi di bidang Komunikasi
|
Peserta didik
dapat menganalisis secara benar alasan penemuan smart phone dikatakan sebagai bentuk modernisasi.
|
Penalaran
|
44
|
Uraian
|
||
10.
|
KEGIATAN PEREKONOMIAN INDONESIA, KERJA SAMA DAN LEMBAGA EKONOMI
INTERNASIONAL
Ø PengetahuandanPemahaman
Peserta didik mampu memahami
dan menguasai tentang:
- Pelaku
ekonomi badan usaha, koperasi dan pasar
- Manusia
sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
-
Badan-badan Kerjasama internasional/ regional
-
Kegiatan ekspor dan impor
- Tindakan
ekonomi dan kegiatan ekonomi
-
Permintaan dan penawaran serta terbentuknya harga
- Uang
dan lembaga keuangan
|
3.1 Memahami aspek
keruangan dan konektivitas antarruang dan waktu dalam lingkup regional serta
perubahan dan keberlanjutan kehidupan manusia (ekonomi, sosial, budaya,
pendidikan, dan politik).
|
VII/1
|
Macam-macam kebutuhan manusia
|
Dari
pusat
|
17
|
PG
|
|
3.4 Memahami
pengertian dinamika interaksi manusia dengan lingkungan alam, sosial, budaya,
dan ekonomi.
|
VII/2
|
Kegiatan ekonomi
|
Disajikan ilustrasi tentang kegiatan produksi, peserta didik dapat
menunjukkan contoh jenis kegiatan produksi menurut bidang usahanya dengan
benar.
|
Aplikasi
|
33
|
PG
|
||
3.3 Membandingkan
manfaat kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat bagi
kehidupan berbangsa dan bernegara
|
IX/2
|
Latar belakang kerjasama
bidang politik
|
Peserta didik
dapat mengidentifikasi dengan benar 3 (tiga)
persamaan di antara negara-negara Asia Tenggara yang melatarbelakangi
berdirinya ASEAN.
|
Pemahaman
|
35
|
PG
|
||
11.
|
Ø Aplikasi
Peserta didik mampu
mengaplikasikan pengetahuan tentang:
- Pelaku
ekonomi badan usaha, koperasi dan pasar
- Gagasan
kreatif dalam tindakan ekonomi dan kegiatan ekonomi
-
Kelangkaan sumberdaya dan kebutuhan manusia
- Manusia
sebagai makhluk sosial dan ekonomi yang bermoral
- Sistem
ekonomi dan pajak
-
Badan-badan Kerjasama internasional/ regional
-
Penerapan pajak dalam kehidupan sehari-hari-hari berdasarkan data
- Peranan
pemerintah dalam upaya menanggulangi ketenaga kerjaan
- Tindakan
ekonomi dan kegiatan ekonomi
-
Permintaan dan penawaran serta terbentuknya harga
- Uang
dan lembaga keuangan
|
3.3 Membandingkan
manfaat kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat bagi
kehidupan berbangsa dan bernegara
|
IX/2
|
Lembaga kerja sama ekonomi antarnegara
|
Disajikan ilustrasi dan daftar lembaga kerja sama antarnegara, peserta didik dapat menunjukkan 3 (tiga)
organisasi kerjasama ekonomi regional yang diikuti oleh Indonesia dengan
tepat.
|
Pemahaman
|
36
|
PG
|
3.3 Membandingkan
manfaat kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat bagi
kehidupan berbangsa dan bernegara
|
IX/2
|
Lembaga
keuangan bukan Bank (LKBB)
|
Disajikan ilustrasi tentang kegiatan seseorang dalam menyelesaikan
masalah keuangan, peserta didik dapat memprediksi lembaga keuangan bukan bank
untuk menyelesaikan masalah yang ada dengan tepat.
|
Penalaran
|
37
|
PG
|
||
Dari
Pusat
|
24
|
PG
|
||||||
Perhitungan nilai tukar Dollar dengan Rupiah
|
Disajikan ilustrasi
tentang seseorang yang menukarkan mata uang asing, peserta didik dapat
menghitung besarnya Rupiah yang diterima dengan tepat.
|
Aplikasi
|
38
|
PG
|
||||
Faktorpendorong
perdagangan internasional
|
Disajikan ilustrasi,
peserta didik dapat menentukan faktor yang mendorong terjadinyaperdagangan internasional dengan benar.
|
Aplikasi
|
39
|
PG
|
||||
Kebijakan
Ekspor -impor
|
Peserta didik dapat memahami dengan benar dampak kebijakanyang dikeluarkan pemerintah terhadap produksi dalam negeri.
|
Pemahaman
|
40
|
PG
|
||||
Dari
Pusat
|
32
|
PG
|
||||||
12.
|
Ø Penalaran
Peserta didik mampu
menggunakan nalar dalam memecahkan masalah tentang:
- Tindakan ekonomi
dan kegiatan ekonomi
- Uang dan lembaga keuangan
|
3.3 Membandingkan
manfaat kelembagaan sosial, budaya, ekonomi dan politik dalam masyarakat bagi
kehidupan berbangsa dan bernegara
|
IX/2
|
Kontribusi kerja
sama antarnegara bidang ekonomi terhadap bangsa Indonesia
|
Peserta didik
dapat mendeskripsikan 3 (tiga) kontribusi keikutsertaan Indonesia dalam kerja
sama antarnegara secara benar.
|
Pemahaman
|
45
|
Uraian
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar